Lab 1.1 Instalasi Mikrotik in GNS3
Assalammualaikum
Hai, postingan saya sekarang tentang penginstalan Mikrotik di GNS3 untuk lebih lengkapnya baca sampai habis ya.
A. Tujuan
- Dapat mengetahui bagaimana proses Intalasi menggunakan GNS3
- Untuk mengetahui cara instal dan dapat langsung mempraktekan instalasi Mikrotik di GNS3
B. Bahan
Untuk bahan yang di perlukan
1. Iso Mikrotik (saya mengguanakan ISO Mikrotik 6.24)
2. Software GNS3
Proses Penginstalan :
1. Siapkan dahulu Iso Mikrotik dan Software GNS3 nya, buka CMD dengan Run As Administrator
2. Masuk ke folder GNS3 di C:/Program Files/GNS3
Masukan script
-qemu.img.exe create -f qcow2 mikrotik.img 256M
-qemu.exe mikrotik.img -boot d -cdrom "nama iso mikrotik"
3. Instalasi Mikrotik
Pada tulisan yang sudah saya posting berikut penjelasannya:
Kuning : Untuk memilih dengan menekan "spacebar"
Merah : Untuk memilih semua dengan menekan "a"
Hijau : Untuk menginstall dengan menekan "i"
Biru : Untuk membatalkan instalasi dengan menekan "q"
4. Jika telah selesai maka akan meminta untuk mereboot demgan menekan enter
5. Jika sudah selesai mereboot maka dia akan kembali ke mode install tutup saja.
6. Buka GNS3 pilih edit kemudian Preference
7. Pilih Qemu kemudian Test Setting
8. Pilih Qemu Guest kemudian atur dan masukan image mikrotik yang ada di GNS3
9. Jika sudah selesai mensetting klik Save kemudian OK
10. Untuk membuat symbol, klik edit kemudian Symbol Manager
11. Keterangan nomor:
1. Cari symbol router
2. Klik ke kanan untuk memindahkan
3. Ketik name yang di inginkan, Untuk typennya pilih Qemu guest. jika sudah klik Apply
4. Klik OK
12. Drag symbol Mikrotik nya
13. Klik play dengan klik kanan kemudian play
14. Mikrotik terbuka, Login dengan user admin dan password kosong
15. Masuk ke Mikrotik selesai :D
Untuk lebih jelasnya bisa melihat video yang sudah saya upload:
Cukup mudah bukan?
Sampai jumpa di postingan saya selanjutnya
Wassalammualaikum wr,wb.
0 komentar:
Posting Komentar